Kolak Pisang ala Teteh Cantik - ©tetehcantik |
Hayu kita coba buat, sederhana
koq hanya perlu keinginan.. Karena semua orang pasti bisa membuatnya, rasanya
pun sangat enak.. Yummy..
Bahan
- Pisang Kapas 5 buah
- Gula merah, aren asli biar enak.
- Santan.
- Vanili bubuk, satu bungkus kecil.
- Air
- Daun Pandan, Optional.
Cara Membuat
- Didihkan Air 1 leter
- Masukan semua bahan
- Aduk sebentar
- Tunggu sampai pisang empuk
- Selesaaaaai.
0 komentar:
Posting Komentar